Universitas Sangga Buana (USB) YPKP Bandung menggelar diseminasi internal atau ekspose Hasil Penelitian (Riset) dan Pengabdian Kepada Masyarakat (PKM) tahun 2024, Selasa (26/11/2024).
#USB YPKP#
USB YPKP Bandung Menggelar International Guest Lecture
Universitas Sangga Buana (USB) YPKP Bandung menggelar kegiatan International Guest Lecture yang menghadirkan dua narasumber dosen dan peneliti dari Universitas INTI International Malaysia, Dr Deshinta Arrova Dewi, dan Dr Tri Basuki Kurniawan dari Universitas Kebangsaan Malaysia serta narasumber tuan rumah Dr (C) Nina Lestari yang dilaksanakan di Gedung Serbaguna USB, Jl. PHH Mustofa, Kota Bandung, Jumat (3/3/2023).
Diklat Integrasi Kampus Kebangsaan TNI-POLRI, Diikuti USB YPKP
Diklat Integrasi Kampus Kebangsaan TNI-POLRI,sharing tentang materi self development bagi peserta Diklat yang diikuti 210 peserta ditambah 15 mahasiswa USB YPKP, semoga kedepan lahir pemimpin-pemimpin Bangsa di masa depan yang memiliki attitude, knowledge dan hard skill maupun soft skill yang mampu menjawab tantangan masa depan,” kata M Dadi Priadi.
USB YPKP Bersama YMIE Gelar Diskusi “Ngobrol Pintar Lingkungan dan Ketahanan Pangan”
Dalam rangka memperingati Hari Sumpah Pemuda ke 94, Yayasan Masyarakat Indonesia Emas (YMIE) bersama Universitas Sangga Buana (USB) YPKP Bandung menggelar Diskusi Bareng di Gedung Serbaguna Universitas Sangga Buana Bandung, Kamis (27/12022).
USB YPKP Bersama Indonesia Soken kerjasama Tingkatkan Kualitas Pendidikan
Rektor USB YPKP Bandung, Dr. Didin Saepudin, SE, M.Si. kerjasama ini bertujuan untuk pengembangan akademik pendidikan dengan memberikan peluang bagi pendidikan tinggi dalam meningkatkan mutu pendidikan.
Tidak Ada Lagi Postingan yang Tersedia.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.