Penjabat Gubernur Jawa Barat Bey Machmudin melepas keberangkatan (flag off) peserta Cycling de Jabar, di depan Kantor Wali Kota Cirebon, Sabtu (25/5/2024).
#Pariwisata#
Komisi II DPRD Jabar Studi Komparatif ke Dinas Pariwisata Provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta
Menurut Wakil Ketua Komisi II DPRD Provinsi Jawa Barat Dra.Hj.Lina Ruslinawati mengatakan kunker ini dalam rangka mendapatkan data dan informasi terkait dengan Pengelolaan Pariwisata,untuk menanyakan terkait kebenaran potensi pendapatan pariwisata Yogyakarta ini juga strategi agar pendapatan dari sektor pariwisata di Yogyakarta terus meningkat.
Libur Cuti Bersama Iduladha, Bisa Naikkan Sektor Pariwisata dan Pendapatan Daerah
Pelaksana Harian Wali Kota Bandung, Ema Sumarna menyebut libur cuti bersama Iduladha pada 28-30 Juni 2023 dapat berdampak positif terhadap kunjungan wisatawan ke Kota Bandung dan juga berpotensi menaikan pendapatan daerah.
Film Horor ‘Pamali’ Kenalkan Budaya dan Pariwisata Jabar
Dinas Pariwisata dan Kebudayaan Provinsi Jawa Barat mengapresiasi film ‘Pamali’ besutan sineas Bobby Prasetyo karena cerita dan pesan dari film tersebut sangat mengangkat budaya dan pariwiasata Jawa Barat.
Wagub Jabar Uu : Keandalan Jalur Jabar Selatan Gairahkan Pariwisata
jalanan yang relatif mulus ini juga mendongkrak geliat pariwisata di kawasan Jabar selatan. Terbukti selama libur Lebaran sejumlah lokasi wisata di kawasan tersebut, yang sebagian besar adalah wisata pantai dipadati oleh warga yang mengisi waktu liburnya.
WJ-TRIP : Daerah Harus Mampu Pahami Potensi Ekonominya
“Potensi Indonesia sangat besar di mana setiap daerah di Indonesia memiliki potensi dan ciri khas yang berbeda-beda salah satunya adalah provinsi Jawa Barat. Jawa Barat merupakan provinsi yang sangat penting di Indonesia karena memiliki andil menyumbangkan sekitar 13 persen dari total ekonomi Indonesia,” ujar Firman.
Tidak Ada Lagi Postingan yang Tersedia.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.