Wakil Ketua (Waket) Komisi II DPRD Provinsi Jawa Barat, Hj Lina Ruslinawati mengapresiasi kegiatan yang bertajuk Promosi Bersama Produk Perkulitan Garut TA 2024. Pasalnya, industri perkulitan Garut semakin di kenal dikancah internasional. Tentu hal itu tidak lepas dari upaya inovasi dan peningkatan kualitas serta peran serta pemerintah daerah dalam memperkenalkan industri perkulitan.
#Garut#
Tetep Abdulatip : PJU di Kabupaten Garut Jadi Perhatian Serius
GARUT.POTENSINEWS.COM,- Ketua Komisi IV DPRD Provinsi Jawa Barat, Tetep Abdulatip Barat memberi catatan kepada UPTD PPP LLAJ Wilayah Pelayanan III Kabupaten Garut terkait Penerangan Jalan Umum (PJU) yang sudah rusak atau tidak maksimal, hal tersebut bisa membahayakan keselamatan bagi pengguna jalan raya.
Luar Biasa! Domba Asal Kota Bandung Juara Kontes Domba Garut
Kota Bandung meraih juara pada Kontes Ternak Domba yang diselenggarakan Dinas Ketahanan Pangan dan Pertanian Provinsi Jawa Barat, di Bumi Perkemahan Kiarapayung Kabupaten Sumedang, 21-22 Juli 2023.
Domba asal Kota Bandung sukses meraih 2 gelar juara, yaitu juara Kontes Domba Garut kategori Petet Jantan dan kategori Raja Calon Pejantan.
Roedy Wiranatakusumah : Makam Astana Kalong Garut Di Bawah Pengawasan Pihaknya
Tim Kuasa Hukum keturunan Tumenggung Ardikusumah (Bupati Bandung ke-2) Roedy Wiranatakusumah, SH., MH., MBA., memasang plang di lahan Makam Astana Kalong yang digadang-gadang bakal dibangun Rumah Sakit Paru.
Wagub Jabar Uu Ruzhanul Cek Harga Sembako di Pasar Limbangan Garut
Jelang Ramadan Wakil Gubernur Jawa Barat Uu Ruzhanul Ulum cek harga sembako di Pasar Modern Limbangan, Kecamatan Balubur Limbangan, Kabupaten Garut, Senin (27/2/2023).
Komisi IV DPRD Jabar ke Kabupaten Garut
Ketua Komisi IV KH. Tetep Abdul Latif mengatakan Proyek pembangunan jalan lingkar baru ini adalah sebagai alternatif yang difungsikan untuk mengurai serta mengurangi kemacetan di beberapa ruas jalan di Kabupaten Garut.
Bantu Korban Gempa Pakenjeng Garut Pengusaha Muda Dadan Tri, Berikan Bantuan Paket Sembako
Kecamatan Pakenjeng Kabupaten Garut yang wilayahnya terdampak bencana gempa bumi berkekuatan 6,4 M pada 3 Desember 2022 lalu, menjadi salah satu daerah yang menjadi kepedulian pengusaha muda Dadan Tri Yudianto.
Lewat teamnya yang datang menyambangi wilayah Pakenjeng, Dadan Trimenyatakan keprihatinan dan rasa dukanya bagi masyarakat terdampak bencana, sekaligus memberikan bantuan paket sembako bagi masyarakat terdampak bencana di Pakenjeng Garut.
Ketua Kwarda Jabar Kak Atalia Buka Perkemahan Wirakarya Daerah di Garut
Ketua Kwartir Daerah Gerakan Pramuka Jawa Barat Atalia Praratya Ridwan Kamil membuka Perkemahan Wirakarya Daerah (PWD) Kwarda Gerakan Pramuka Jabar 2022, di Bumi Perkemahan Bukit Sampalan, Desa Girimakmur, Kecamatan Malangbong, Kabupaten Garut, Sabtu (19/11/2022).
Tidak Ada Lagi Postingan yang Tersedia.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.